Our Life

Saturday, December 07, 2013

Cinta


Aku mencintaimu dan menikah denganmu..
Bukan karena embel2 Ganesha dan harapan masa depan cerah bersamamu.
Melainkan karena dirimu dan shalatmu yang selalu kau jaga dimana pun berada.
Harapanku adalah kau bisa menjadi imam yang bertakwa bagiku dan anak-anak kita .
Ketika kau memastikanku, "Bukan karena materi kan?"
Bukan, sayang...tapi...bismillah...karena Allah semata.
InsyaaAllah semoga aku bisa selalu istiqomah...aamiin

0 Comments:

Post a Comment

<< Home